Minggu, 09 Januari 2022

Kuliner Khas Kutai Timur

Kira-kira apa saja ya hidangan khas yang sayang untuk dilewatkan?

Menikmati sajian jajak atau kue basah khas Kutai Kartanegara ini tak pernah salah. Diselingi dengan irisan pisang raja di dalam adonannya menjadikan makanan ini favorit bagi penggemar makanan manis. Lebih nikmat lagi jika disajikan selagi hangat di sore hari bersama kopi susu khas Kalimantan yang legendaris.

Menu kuliner ini sederhana namun rasanya yang lezat menjadikan menu ini banyak disukai warga setempat. Untuk membuat hidangan ini mula-mula ikan gabus dibakar lalu diberi sambal goreng kasar di atasnya. Agar cita rasanya menjadi asam manis yang lebih nikmat, masyarakat setempat biasanya menambahkan siraman air dari asam jawa. Sama seperti cara memasak ikan haruan, ikan lais juga bisa dibakar dengan bumbu sambal atau dibakar utuh tanpa bumbu .

Pada dasarnya gangan manok merupakan salah satu jenis sayur bening khas Kutai Timur yang isinya berupa bakso ayam dan sayur bayam. Kuah yang berasal dari kaldu ayam dan bumbu rempah-rempahnya menghasilkan cita rasa gurih yang lezat. Rasanya yang pedas nikmat ini memiliki rasa unik dari paduan bahan-bahan penyusunnya. Gence merupakan nama sambal goreng yang disajikan di atas ikan bakar. Sedangkan ruan atau haruan adalah sebutan untuk ikan gabus dalam bahasa setempat.

Berbeda dengan sate yang biasa kamu jumpai, sate payau tergolong unik karena terbuat dari bahan yang tidak biasa, yaitu daging rusa. Sate ini memiliki rasa manis gurih dari bumbu kecap dan kacang yang digunakan. Terlebih lagi tekstur dagingnya sangat lembut membuat siapa saja tak sabar ingin segera mencicipinya. Tekstur buras yang pulen beradu dengan kuah beraroma ikan haruan yang diasap. Pulut nasi biasa disantap sebagai menu sarapan pagi, karena cukup mengenyangkan meski penyajiannya dalam porsi yang mini. Uniknya lagi ayam goreng sangkulirang biasanya disantap dengan tumis buncis dan hati ayam yang dimasak merah.

Kuliner Khas Kutai Timur

Sambal raja terbuat dari cabai, bawang merah, terasi, tomat yang digoreng hingga lembek dan mudah dihaluskan. Disertai dengan tempe, udang, ...